Monday, September 28, 2009
Berapa Sih Gaji Anggota DPR kita ?
Kita baru saja melewatkan Pemilu legislatif pada tahun 2009 ini, dan banyak sekali orang yang berusaha sekuat tenaga untuk duduk disenanya dan tak sedikit pula yang menghabiskan dana yang lumayan untuk menajdi wakil rakyat, sebenarnya apa sih yang mereka cari? benar-benar pengen mengapdi kepada rakyat kecil atau hanya mencari usaha untuk memperkaya diri, kalo demikian perlu kita pertanyakan
Labels:
Berita Dalam negri
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment