Tuesday, December 29, 2009

Foto-foto The Rev Avenged Sevenfold

Foto-foto The rev ini sebagai aksi untuk mengenang Drummer band yang dikabarkan meninggal pada senin lalu yakni The rev atau nama aslinya adalah ames Owen Sullivan, pria kelahiran 10 Januari 1981 ini mrupakan salah satu Drummer terbaik yang ada saat ini, dia meninggal pada usia 29 Tahun di rumahnya, dan Foto-foto The rev Avenged Sevenfold ini saya hadirkan sebagai kenagan dari aksi-aksi cadasnya

No comments:

Post a Comment

 

Cho